Monday 31 October 2011

Pandora Box

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgLq_kx5Kpj5J_flLrU4KapEC6gCWnh38g7-RxxV90PukFcUrUDI2INjji0fk6KXilLIzEHtKfN5_AacX8y3OUPisZTog0_zrR591TQzUwQVKVUFuTziGVJ9du1V-czyDtg00sksTS0G3Gs/s1600/pandoras-box.jpg

Pandora box atau kotak Pandora adalah sebuah kisah yang berasal dari mitologi Yunani. Kisah sebuah patung wanita yang diciptakan Haphaestus atas perintah Zeus, yang kemudian akhirnya diberi kehidupan oleh Zeus dan diberi nama "Pandora".

Lima Makhluk Bumi Yang Mampu Hidup Di Luar Angkasa

http://www.ufomystic.com/wp-content/uploads/visitorphoto.jpg

Pasti ada pertanyaan di dalam benak kita,"Apakah ada makhluk hidup di bumi ini yang mampu tinggal dan bertahan hidup di planet lain?". Jika kita berbicara soal manusia, mungkin tidak. Tetapi kalau yang lainnya, mungkin lima makhluk bumi di bawah ini bisa untuk menjawab pertanyaan tersebut.

Diogenes

http://uts.cc.utexas.edu/~timmoore/BeaGreekweb/Diogenes.jpg

Diogenes adalah seorang filsuf yang termasuk ke dalam "Mazhab Sinis". Mazhab Sinis adalah salah satu mazhab yang berakar pada ajaran Socrates. Karena itu, Diogenes dari Sinope berpendapat, seperti Socrates, bahwa manusia haruslah memiliki keutamaan tentang yang baik.